skip to main |
skip to sidebar
Psikologi Test @SMANDO 2015
Pada tanggal 03 agustus 2015, kami (SMA Indocement) melaksanakan
psikotest bagi peserta didik baru tahun pelajaran 2015/2016, adapun manfaatnya
antaralain dapat mengukur tingkat kecerdasan dasar, bakat,
minat dan kepribadian siswa serta kelanjutan studi, mengenali
kelemahan dan kelebihan masing-masing aspek psikologis pada setiap diri siswa, mengidentifikasi metode pengembangan untuk meningkatkan
potensi siswa, mengukur kemajuan prestasi sekolah maupun prestasi umum.